Pengertian Forex

Diposting oleh Trader Forex on Senin, 10 Oktober 2016

Pengertian Forex


















Forex - Pengertian Forex adalah suatu jenis perdagangan atau transaksi yang memperdagangkan mata uang suatu negara terhadap mata uang negara lainnya (pasangan mata uang/pair) yang melibatkan pasar-pasar uang utama di dunia selama 24 jam secara berkesinambungan. (Wikipedia)

Forex adalah berasal dari kata ” Foreign Exchange ” , yang berarti pertukaran mata uang asing , atau pertukaran mata uang yang satu dengan yang lainnya , yang tujuan awalnya adalah untuk pembayaran luar negeri. (siembah.com)

Intinya adalah forex itu suatu kegiatan jual-beli/tukar-menukar mata uang dari suatu negara dengan mata uang negara lain. Keuntungan yang didapat dari forex adalah selisih harga dari kedua mata uang yang ditransaksikan.

Didalam dunia forex istilah yang digunakan bertransaksi adalah BUY dan SELL.

Salah satu kelebihan dari forex adalah kita bisa mendapatkan keuntungan saat melakukan transaksi buy atau sell.

Mungkin ini dulu yang dapat saya jelaskan tentang forex pada postingan kali ini. Untuk lebih jelasnya lagi akan saya jelaskan pada postingan selanjutnya.

More aboutPengertian Forex

Posting Pertama Catatan Harian Forex

Diposting oleh Trader Forex on Senin, 03 Oktober 2016

forex






























Forex - Selamat datang di blog saya yang sangan sederhana dan belum ada apa-apanya ini. Sesuai dengan nama blog ini, saya akan memberikan catatan-catatan mengenai forex. Hal yang akan saya sampaikan di blog ini diantaranya dasar belajar forex, indikator forex, broker forex, sistem trading forex.

Tidak banyak yang ingin saya sampaikan pada posting pertama kali ini. Karena saya memang hanya ingin membuat posting pembuka saja.

Di blog ini saya tidak ingin menggurui trader dan pembaca sekalian. Saya hanya ingin membagikan informasi dan ilmu tentang forex. Karena saya sadar, saya sendiri masih terus belajar tentang forex.

Sekian dulu posting kali ini.

Salam FOREX.

More aboutPosting Pertama Catatan Harian Forex